Apa Itu Penyakit Vertigo? dan Bagaimana Cara Mengatasi Masalah Vertigo

Apa Itu Penyakit Vertigo? dan Bagaimana Cara Mengatasi Masalah Vertigo

Apa Itu Penyakit Vertigo? dan Bagaimana Cara Mengatasi Masalah Vertigo--

RADARMUKOMUKO.COMVertigo adalah salah satu penyakit yang menyebabkan kondisi tubuh seakan berputar-putar.

Penyakit ini mengakibatkan kondisi badan tidak seimbang dan pusing sehingga sulit untuk bangun.

Kondisi ini akan mengganggu semua aktivitas kegiatan karena ketika kambuh tidak dapat melakukan kegiatan apapun.

BACA JUGA:Bisa Menurunkan Tekanan Darah Hingga Penyakit Kronis, Inilah Manfaat Kentang Bagi Kesehatan

BACA JUGA:Bukan Sekedar Mempercantik Halaman, Tanaman Satu Ini Juga Bermanfaat Untuk Tubuh, Apa Saja Itu

Terdapat beberapa cara untuk mengatasi masalah vertigo ini secara alami.

Berikut ini cara-cara untuk mengatasi masalah vertigo.

1. Menggunakan Kunyit

Cara untuk mengatasi masalah vertigo adalah kunyit. Hal ini karena kunyit memiliki senyawa yang bersifat anti inflamasi dan antioksidan yang dapat mengurangi gejala penyakit vertigo.

2. Kacang Almond

Cara lain untuk mengatasi masalah vertigo adalah dapat dengan menggunakan kacang almond. 

3. Menggunakan Saffron

Cara mengatasi masalah vertigo selanjutnya adalah dapat menggunakan saffron. Hal ini karena dapat meningkatkan dan mencegah terjadinya penumpukan zat.

BACA JUGA:Ini Kandungan Nutrisi dan Manfaat Susu Almond Bagi Kesehatan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: