Nggak Perlu Beli, Ini Dia Cara Membuat Basreng yang Renyah Sendiri di Rumah

Nggak Perlu Beli, Ini Dia Cara Membuat Basreng yang Renyah Sendiri di Rumah

Nggak Perlu Beli, Ini Dia Cara Membuat Basreng yang Renyah Sendiri di Rumah--

•  Minyak goreng secukupnya

•  2 siung bawang putih

•  Daun jeruk secukupnya 

•  1 sdm bubuk asin

•  2 sdm bubuk cabai kasar

•  7 sdm bubuk cabai halus

BACA JUGA:Pengen Nyobain Dorayaki? Begini Cara Mudah Membuat Makanan Kesukaan Doraemon

BACA JUGA:Resep dan Cara Membuat Fruit Sando, Camilan yang Menyehatkan dari Jepang

Cara membuat :

1.  Goreng Basreng hingga benar-benar kering lalu sisihkan

2.  Panaskan minyak, lalu tumis bawang putih yang sudah dihaluskan, kemudian masukan bubuk asin, bubuk cabai merah kasar dan halus, kemudian aduk hingga tercampur rata

3.  Apabila bumbu kurang basah, maka tambahkan minyak secukupnya

4.  Tambahkan daun jeruk serta bakso goreng, lalu masak dengan api kecil

5.  Aduk semuanya hingga bumbu merata

6.  Apabila sudah matang, angkat kemudian sajikan.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: