Berani Pedas Resep Ayam Rica-Rica, Sajian Lezat dan Nikmat Cocok Dihidangkan Makan Bareng Keluarga
Berani Pedas Resep Ayam Rica-Rica, Sajian Lezat dan Nikmat Cocok Dihidangkan Makan Bareng Keluarga--
RADARMUKOMUKO.COM – Bagi penghobi pedas namun tetap ingin terasa lezat dan nikmat ayo coba resep ayam rica-rica pedas.
Resep ayam rica-rica merupakan sajian khas dari Manado Sulawesi Utara, sangat cocok dihidangkan untuk menu makan bareng keluarga.
Adapun menu ayam rica-rica, yang berarti pedas, tentu masakan yang satu ini memiliki rasa sangat pedas dengan bumbu khasnya yang dijamin menggugah selera.
Ayam rica-rica yang dikenal pedas sehingga mampu membangkitkan selerea makan, baik sendiri maupun bersama keluarga.
BACA JUGA:Tips Merebus Telur Tanpa Air dan Panci Khusus, Cukup Siapkan Selembar Daun Pisang
BACA JUGA:Catat! Inilah Daftar Makanan dan Minuman Penyebab Gigi Keropos, Nomor 2 Disukai Banyak Orang
Hebatnya lagi perpaduan rasa gurih dan pedas pada ayam rica-rica akan semakin nikmat jika disantap dengan nasi hangat.
Nah, apa saja resep dan bagaimana cara membuat ayam rica-rica yang enaknya kelewatan? Langsung simak dibawah ya.
Bahan-bahan:
• 500 gr ayam
• 1 buah jeruk nipis
• 1/2 sdt garam
• Lada bubuk
Bumbu halus:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: