Lakukan Pemindahan Ibukota Negara di IKN, Ini 7 Negara yang Pernah Pindah Ibukota

Lakukan Pemindahan Ibukota Negara di IKN, Ini 7 Negara yang Pernah Pindah Ibukota

Lakukan Pemindahan Ibukota Negara di IKN, Inilah 7 Daftar Negara yang Pernah Melakukan Pemindahan Ibu Kota Negara Selain Indonesia--

RADARMUKOMUKO.COM – Pemindahan Ibukota Negara Indonesia yang di lakukan oleh Presiden Joko Widodo telah menemukan hasilnya.

Proses pembangunan IKN di Kalimantan sudah hampir selesai dan di targetkan akan selesai di 2024 mendatang.

Seperti yang telah di sampaikan sebelumnya, nama baru Ibu Kota Negara Indonesia adalah Nusantara.

Ternyata selain Indonesia, terdapat juga beberapa negara yang pernah melakukan pemindahan Ibu Kota Negara.

BACA JUGA:4 Dearah Penghasil Kelapa Sawit Terbesar di Sumater Barat, Ternyata Juaranya Dearah ini

BACA JUGA:Indahnya Destinasi Wisata Air Terjun Lubuak Kudo, air terjunnya Sejuk dan Bertingkat

Berikut ini daftar 7 negara yang pernah melakukan pemindahan Ibu Kota Negara.

1. Nigeria 

Negara pertama adalah Nigeria juga pernah melakukan pemindahan ibukota negara pada tahun 1991. Sebelumnya Nigeria beribukota di Lagos kemudian berpindah ke Abuja.

Pemindahan ini di lakukan karena Abuja menjadi salah satu kota yang memiliki pertumbuhan paling pesat.

2. Kazakhstan 

Negara kedua yang juga pernah melakukan pemindahan ibu kota negara adalah negara Kazakhstan.

Pada tahun 1997 silam Kazakhstan memindahkan ibukota negara dari Almaty ke Astana. Perpindahan ini di lakukan karena Almaty menjadi pusat kota dan bisnis dengan populasi terbesar.

Setelah menjadi ibukota negara, nama Asanta berubah menjadi Nursultan pada tahun 2019.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: