Rumor Samsung Galaxy S24 Bakal Launching, Begini Spesifikasinya

Rumor Samsung Galaxy S24 Bakal Launching, Begini Spesifikasinya

Rumor Samsung Galaxy S24 Bakal Launching, Begini Spesifikasinya--

RADARMUKOMUKO.COM – Sebuah rumor sempat beredar terkait dengan peluncuran generasi terbaru dari Samsung Galaxy S Series yaitu Samsung Galaxy S24.

Lini dari Samsung untuk kelas atas ini menghadirkan ponsel dengan spesifikasi yang gahar, terbaru, dan tercanggih.

Setelah sukses dengan Samsung Galaxy S23 yang baru saja diluncurkan pada awal tahun ini, kemungkinan Samsung akan meluncurkan ponsel generasi terbaru yaitu Samsung Galaxy S24.

Kehadiran Samsung Galaxy S24 Ultra ini tentu akan sangat ditunggu-tunggu oleh para pecinta brand Samsung, ditambah lagi ponsel ini kemungkinan akan hadir dengan spesifikasi yang jauh lebih canggih.

Untuk spesifikasinya sendiri, tampaknya tidak akan jauh berbeda dengan generasi sebelumnya.

BACA JUGA:7 Kesaktian Panglima Besar Jendral Sudirman, Miliki Keris Sakti Hingga Meluluhkan Hati Orang Lain

BACA JUGA:Kisah Cinta Mayor Daan Mogot Yang Terkubur, Sang Kekasih Tak Pernah Lagi Memanjang Rambut

Mulai dari hardware, Samsung tampaknya akan tetap menggunakan CPU Qualcomm Snapdargon atau menggunakan Exynos untuk Samsung Galaxy S24.

Selain itu, menurut bocoran yang beredar, Samsung Galaxy S24 akan hadir dengan model chipset Snapdragon 8 Gen3 dan Exynos 2400.

Lalu, untuk varian Galaxy S24+, kemungkinan bakal dibekali dengan chipset Qualcomm Snapdragon SoC dengan kapasitas RAM sebesar 9 GB.

Sementara untuk varian S24 Ultra, bakal hadir dengan ukuran dimensi sebesar 162,3 x 79 x 8,6 mm.

Untuk kameranya, Samsung Galaxy S24 bakal dibekali dengan kamera utama sebesar 200 MP.

Kemudian, ponsel ini bakal dibekali pula dengan kamera telefoto 50 MP serta lensa periskop sebesar 10 MP.

BACA JUGA:Pendaftaran PPPK 2023 Segera Dibuka, Ada 2 Kriteria Ini yang Perlu Dipahami Calon Pelamar

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: