Tidak Hanya Buahnya, Ternyata Batang Pisang juga Bermanfaat Bagi Kesehatan Tubuh

Tidak Hanya Buahnya, Ternyata Batang Pisang juga Bermanfaat Bagi Kesehatan Tubuh

Tidak Hanya Buahnya, Ternyata Batang Pisang juga Bermanfaat Bagi Kesehatan Tubuh--

3. Menurunkan Berat Badan

Manfaat ketiga dari gedebog pisang adalah dapat menurunkan berat badan. Kandungan serat yang ada dalam batang pisang dapat menghambat pelepasan gula dan lemak.

4. Mengendalikan Tekanan Darah 

Manfaat gedebog atau batang pisang selanjutnya adalah dapat mengendalikan tekanan darah dan kadar kolesterol. Hal ini karena gedebog pisang memiliki kandungan vitamin B6 dan zat besi.

BACA JUGA:Untuk Para Cowok Pengen Cari Pacar Cantik, Ini 9 Kota Terkenal Banyak Gadis Yang Mempesona dan Modern

5. Mengobati Asam Lambung

Bagi penderita asam lambung juga dapat menggunakan batang pisang sebagai alternatif untuk mengobati penyakit asam lambung.

Batang pisang menjadi obat alternatif yang efektif untuk membantu mengontrol kadar asam dalam tubuh.

6. Menstabilkan Kadar Gula Darah

Batang pisang atau gedebog pisang juga dapat menjaga kadar gula darah dalam tubuh sehingga cocok untuk penderita diabetes.

7. Menyembuhkan Cacar Air

Manfaat terakhir dari batang pisang atau gedebog pisang adalah dapat mengobati cacar air.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: