Meski Kecil, Ternyata Biji Ketumbar Bisa Sangat Bermanfaat Bagi Tubuh, Ini Penjelasannya

Meski Kecil, Ternyata Biji Ketumbar Bisa Sangat Bermanfaat Bagi Tubuh, Ini Penjelasannya

Meski Kecil, Ternyata Biji Ketumbar Bisa Sangat Bermanfaat Bagi Tubuh, Ini Penjelasannya--

RADARMUKOMUKO.COM - Biji ketumbar merupakan salah satu jenis bumbu dapur yang biasanya dipakai untuk memberikan penyebab pada aneka masakan.

Biji ketumbar memiliki aroma yang cukup menyengat sehingga sering dijadikan sebagai rempah- rempah yang populer.

Ukurannya yang kecil dikeringkan ini banyak sekali digunakan oleh orang -orang untuk memasak karena memiliki berbagai jenis manfaat.

Selain itu, biji ketumbar juga dapat meningkatkan Citarasa serta aroma pada suatu masakan sehingga ketumbar dianggap sebagai salah satu makanan yang sehat.

BACA JUGA:Kamu Sering Tidur Siang? Ini Manfaat yang Bisa Kamu Rasakan

BACA JUGA:Maknai Hari Pelanggan Nasional 2O23, BRI Terus Berikan Kualitas Layanan Terbaik

Adapun beberapa kandungan nutrisi yang ada pada biji ketumbar diantaranya adalah anti oksidan, protein, kalsium, potasium, fosfor, thiamin, vitamin K, dan vitamin C.

Selain itu, salah satu kandungan nutrisi yang terdapat pada biji ketumbar adalah senyawa flavonoid yang memiliki efek menguntungkan sebagai antihipertensi dan deuterik.

Beberapa manfaat yang diberikan oleh biji ketumbar diantaranya adalah mampu menurunkan kadar gula darah.

Biji ketumbar diyakini dapat membantu menurunkan gula darah karena biji ketumbar dapat meningkatkan aktivitas enzim yang membantu menghilangkan gula dalam darah.

Sebuah studi yang dilakukan pada tikus dengan obesitas dan gula darah tinggi juga menemukan fakta yang menarik.

Dosis tunggal 20 mg per kg Ekstrak biji ketumbar ampuh menurunkan gula darah sebesar empat milimol per liter dalam enam jam.

BACA JUGA:Cukup Pakai Bahan Dapur, 5 Cara Alami Meredakan Batuk Ini Dijamin Ampuh

BACA JUGA:Bunga Telang, Si Biru Nan Cantik yang Kaya Akan Manfaat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: