Info Penting, Cara Daftar Online Tes CPNS dan PPPK Anti Gagal di Portal SSCASN, Berikut Jadwalnya

Info Penting, Cara Daftar Online Tes CPNS dan PPPK Anti Gagal di Portal SSCASN, Berikut Jadwalnya

Dafar online cpns 2023 agar tidak gagal-Radar Mumuko-Radar Mukomuko

BACA JUGA:Las Vegasnya Indonesia, Marina City Batam Surganya Dunia Malam, Menjadi Kota Seram, Begini Penampakannya

BACA JUGA:Bisa Pinjam KUR BSI Rp 100 Juta Dengan Cicilan Rendah Tanpa Bunga, Berikut Penjelasannya

Untuk lebih memahami, melansir dari berbagai sumber, 4 Tahapan Seleksi CPNS 2023, Pendaftaran Online di SSCN-BKN

Langkah-langkahnya sebagai berikut:

 

1. Pendaftaran Online:

- Klik “Pendaftaran”

 

- Masukkan Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan Nomor Kartu Keluarga atau NIK Kepala Keluarga (NIK KK), Nama Lengkap sesuai KTP, Tempat Lahir sesuai KTP, dan Tanggal Lahir sesuai KTP.

 

- Apabila pelamar tidak bisa mendaftar terkait data KTP, silakan hubungi Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil sesuai dengan KTP pelamar bukan ke instansi atau Badan Kepegawaian Negara (BKN) selaku Panitia Seleksi Nasional (Panselnas).

- Masukan kode captcha yang terlampir. Kode captcha tidak bersifat case sensitive

 

- Setelah data di atas dimasukkan, klik “Lanjutkan” untuk proses selanjutnya

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: