Apakah Ada Ilmu Sihir Dalam Pandangan Islam? Berikut Ulasannya
Apakah Ada Ilmu Sihir Dalam Pandangan Islam? Berikut Ulasannya-Ilustrasi-
BACA JUGA:Selain Mengubah Logo, Ternyata Elon Musk Juga Mengubah Nama Twitter
Selain itu, dalam agama islam seseorang yang melakukan praktik sihir merupakan bagian dari kafir.
Orang yang melakukan praktik sihir akan mendapatkan balasan yang sangat besar dari Allah SWT.
Lantas bagaimana dengan pengobatan yang di lakukan dengan sihir apakah diperbolehkan dalam islam?
Dalam agama islam sesuatu perkara yang di haram dan di larang dapat di lakukan jika dalam keadaan darurat.
Saha halnya dengan sihir untuk pengobatan. Para ulama memperbolehkan dengan 2 syarat.
BACA JUGA:Pinjam KUR Rp 100 Juta Cicilan 1 Jutaan, Bisa di Bank Ini, Maksimal Rp 500 Juta
Dimana syarat pertama memang tidak ada lagi obat yang dapat digunakan untuk menyembuhkan penyakitnya dan kedua sudah di pastikan sihir yang digunakan dapat mengobati penyakity tersebut.
Demikianlah sihir dalam pandangan islam. Sebaik-baiknya manusia yang percaya dengan Allah SWT sebaiknya kita terus berusaha untuk menjauhi perkara-perkara yang di larang oleh Allah SWT.*
Artikel ini sudah terbit di muslim.or.id dengan judul “Sihir dalam Pandangan Islam”
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: