Tenggelamnya Kapal TItanic Selain Hilangnya Ribuan Jiwa Manusia dan Harta, Banyak Misteri Yang Belum Terjawab

Tenggelamnya Kapal TItanic Selain Hilangnya Ribuan Jiwa Manusia dan Harta, Banyak Misteri Yang Belum Terjawab

Tenggelam Bersama Kapal Titanic Bukan Hanya Manusia, Tetapi Lukisan dan Perhisaan Mahal Serta Kendaraan Mewah--

RADARMUKOMUKO.COM – Selain meninggalkan bekas luka sangat mendalam bagi keluarga korban, kapal Titanic juga meninggalkan banyak sekali misteri yang hingga saat ini belum terpecahkan.

Kapal yang tenggelam diduga setelah menabrak Gunung Es dan ledakan ini merupakan tragedi maritim yang paling ikonik sepanjang masa.

Hal tersebut dikarenakan peristiwa naas tersebut merupakan peristiwa kecelakan kapal terbesar pada masa yang menewaskan lebih dari 1500 orang penumpang dan crew.

Tak hanya itu, kapal ini juga menenggelamkan harta karun berharga yang dibawa oleh para penumpang saat itu.

BACA JUGA:Puluhan Tahun Kita Diduga Tertipu, Kapal Titanic Meledak Bukan Menabrak Gunung Es, Melainkan Karena Ini

Selain itu, kapal ini juga meninggalkan sejumlah misteri yang belum bisa dipecahkan hingga saat ini meskipun tragedi ini sudah terjadi sejak 1 abad yang lalu.

Melansir dari beberapa sumber, berikut adalah sejumlah misteri yang belum bisa dipecahkan dari tenggelamnya kapal Titanic.

1. Kapal Titanic hanya menyediakan 20 sekoci

Kapal Titanic diketahui mengangkut sebanyak 2.223 penumpang dan awak kapal saat melakukan pelayaran perdananya.

Yang masih menjadi misteri hingga saat ini adalah alasan mengapa Titanic hanya membawa 20 sekoci yang hanya dapat menampung sebanyak 1200 orang.

BACA JUGA:Geger Sepucuk Surat Milik Penumpang Kapal Titanic Ini di Lelang Sampai Puluhan Miliar

Meski begitu, salah satu teori menjelaskan bahwa Titanic sengaja membawa 20 sekoci lantaran kapal ini diklaim tidak akan tenggelam.

Sehingga, Titanic memutuskan untuk tidak membawa sekoci dalam jumlah yang banyak karena dianggap tidak berguna.

2. Misteri meninggalnya Kapten Edward Smith

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: