Ingin Miliki Perut Rata dan Sixpack? Lakukan Latihan Gerakan Otot Perut Berikut Ini, Cocok Untuk Wanita

Ingin Miliki Perut Rata dan Sixpack? Lakukan Latihan Gerakan Otot Perut Berikut Ini, Cocok Untuk Wanita

Ingin Miliki Perut Rata dan Sixpack? Lakukan Latihan Gerakan Otot Perut Berikut Ini, Cocok Untuk Wanita--

Untuk melakukannya, pertama Posisikan diri seperti akan merangkak dengan telapak tangan sejajar bahu dan lutut sejajar pinggul.

Kamu bisa menggunakan kedua tangan sebagai tumpuan berat badan.

BACA JUGA:Ternyata Kebiasaan Sehari-hari Ini Bisa Membakar Kalori Layaknya Pergi Ke Gym

Lalu, angkat kaki sehingga tubuh berada dalam posisi luruh mulai dari kepala hingga ujung kaki.

Ketika berada dalam posisi tersebut, kamu akan merasakan sensasi otot perut mengencang.

Tahan posisi tersebut selama 10 hingga 30 detik dan ulangi sebanyak 3 sampai 6 kali.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: