Begini Cara Polisi di Lampung Peduli Terhadap Buruh, Bagikan Coklat Ke Massa Aksi Unjuk Rasa

Begini Cara Polisi di Lampung Peduli Terhadap Buruh, Bagikan Coklat Ke Massa Aksi Unjuk Rasa

Begini Cara Polisi di Lampung Peduli Terhadap Buruh, Bagikan Coklat Ke Massa Aksi Unjuk Rasa-Istimewa-Berbagai sumber

Radarmukomuko.com- 1 Mei 2023 diperingati sebagai Hari Buruh Internasional atau biasa di sebut hari May Day.

Hari ini merupakan hari khusu yang di peruntukan untuk para buruh atau pekerja baik di dunia maupun di Indonesia.

BACA JUGA:Wasri Buka Open Turnamen Pondok Lunang Cup XXIV

Di Indonesia hari Buruh ditetapkan sebagai hari libur nasional. Penetapan ini tentunya sebagai bentuk rasa kepedulain kepada para buruh untuk menyampaikan aspirasi dan menyampaikan hak-haknya.

Banyak bentuk kegiatan untuk memaknai Hari May Day ini, salah satunya seperti Aksi Unjuk rasa May Day yang di lakukan di depan Kantor DPRD Provinsi Lampung oleh 150 mahasiswa yang bergadung dalam Majelis Pekerja Buruh Indonesia.

Beda lagi, Polisi Wanita, juga memaknai hari May Day dengan cara berbeda.

BACA JUGA:Kronologis Bocah Hilang Misterius, Beredar di Medsos ada Suara Tapi Tidak Kelihatan

Dalam rangka peringatan Hari Buruh para Polisi Wanita mmeberikan coklat dan air mineral untuk para peserta Massa aksi unjuk rasa.

Kompol Oskar Eka Putra, selaku Kabag Ops Polresta Bandar Lampung mengatakan pemberian coklat dan air mineral yang dilakukan oleh Polwan.

 "Ini sebagai bentuk kepedulian Polri, kami hadir ditengah masyarakat guna mengawal kegiatan yang dilakukan oleh teman teman serikat buruh dengan harapan kegiatan ini berjalan serikat buruh dengan harapan kegiatan ini berjalan dengan kondusif," Ujar Kompol Oskar pada hari Senin, 1 Mei 2023.

BACA JUGA:2 Jenis BBM Ini Turun, Berikut Daftar Harga Terbaru

Bentuk kepedulian yang dilakukan para polisi ini, merupakan upaya Polri dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat serta sebagai pemberian jaminanan rasa aman untuk para peserta massa aksi unjuk rasa.

Aksi unjuk rasa yang dilakukan oleh para buruh serta mahasiswa ini merupakan dalam rangka peringatan Hari Buruh Internasional. Aksi ini berlangsung dengan aman dan kondusif dari awal hingga selesai kegiata, dikutip dari Radarlampung.com*

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: