Pernah Ditegur KPI, Deddy Corbuzier Kini Bikin Serangan Balik Lewat Fajar Sadboy
Deddy Corbuzier menilai Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) tidak menjalankan fungsinya dengan baik.-tangkapan layar-Youtube @Corbuzier-
JAKARTA, RADARMUKOMUKO.COM - Deddy Corbuzier geram terhadap Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) karena membiarkan Fajar Sadboy yang viral dengan video cinta ditolak mantan yang kerap di undang Podcast artis maupun televisi swasta.
Seperti dilansir dari disway.id, Deddy menilai Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) tidak menjalankan fungsinya dengan baik.
"Dia pada saat ada di TV. Ya, ada di TV, mana KPI?" ujar Deddy Corbuzier dalam video di Instagramnya, Selasa 17 Januari 2023.
"Kan katanya Anda melindungi hak anak-anak," tambahnya.
BACA JUGA:Viral! Seorang Anak Kecanduan Membaca Buku
BACA JUGA:Dilarang Rame-rame, Lato-lato Makin Viral dan Diminati Anak-anak, Begini Pesan Guru
Beberapa netizen ikut berkomentar atas KPI tidak menjalankan fungsinya dengan baik.
Risk zulfahmi dikanal Youtube Deddy Corbuzier mengatakan, makasih Om Det, Udah mewakili kami untuk kritik sama TV, KPI dan kawan kawan. Puas sekali udah ngarahin kasinu. KPI sibuk Ngurusin sensor manusia cartoon…
Mas Awan juga mengatakan, Gw setuju ommmmm…..bahkan sebelum viral beginian dari dulu yg bikin gw gerah itu SERAGAM SEKOLAH dipakai ute tonyonan alay, cengeng, berantem2an dan tayangan bodoh lainnya yg ga nunjukin kalo cerita itu isinya prestasi anak sekolah, kesini2 viral yg belum lama anak2 alay SCBD dan Alhamdulillah udu redup dan yang terbaru yg om sampaikan ini. Ayo om teriak terus wakilkan kami.makasih.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: