Dampak Kebijakan Pemerintah Pusat, TKS Kesehatan Dianaktirikan
--
Aksi berjalan tertib. Turut dikawal personel Polres Mukomuko dan Satpol PP Mukomuko.
Hingga berita ini disusun, aksi massa masih berlanjut. Usai menyampaikan aspirasi di Kantor BKPSDM Mukomuko.
Puluhan tenaga kesehatan TKS ini menyampaikan aspirasi di gedung Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Mukomuko.(jar)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: