5 Menu Takjil Khas Nusantara yang Wajib Dicoba!

Selasa 04-03-2025,16:30 WIB
Reporter : Reza Alfis Syahfar
Editor : Ferly Saputra

BACA JUGA:Ngga Cuma Islam, Ini 5 Agama yang Juga Mewajibkan untuk Berpuasa

5. Es Palu Butung (Sulawesi Selatan)

Es Palu Butung adalah takjil khas Sulawesi Selatan yang terdiri dari pisang raja yang direbus dengan air daun pandan wangi, kemudian disajikan dengan kuah santan kental dan es serut. Rasa manis, gurih, dan dingin dari es ini membuatnya menjadi pilihan takjil yang menyegarkan.*

Kategori :