Kelezatan Pom Pom Kuliner Khas Kepulauan Aru, Begini Cara Membuatnya

Sabtu 21-09-2024,12:00 WIB
Reporter : Ahmad Famuji
Editor : Ferly Saputra

• Garam secukupnya

• Minyak goreng untuk menggoreng

BACA JUGA:5 Tanda Orang yang Mudah Marah dan Tidak Bisa Mengontrol Emosinya Karena Kecerdasan Emosional yang Kurang

BACA JUGA:4 Cara Menilai Apakah Hubunganmu Layak Lanjut ke Tahap Pacaran

Cara Membuat :

1. Dalam wadah besar, campurkan ikan yang telah disuwir dengan tepung sagu.

2. Tambahkan telur, bawang putih halus, bawang merah iris, daun bawang, merica, dan garam. Aduk hingga semua bahan tercampur rata.

3. Bentuk adonan menjadi bulatan-bulatan kecil sebesar bola pingpong.

4. Panaskan minyak dalam wajan dengan api sedang.

5. Goreng bulatan adonan hingga berwarna keemasan dan renyah di luar. Saat digoreng, adonan akan mengeluarkan bunyi "pom pom", yang menjadi asal nama hidangan ini.

6. Angkat dan tiriskan Pom Pom yang sudah matang.

Selamat mencoba.*

Kategori :