Pecinta Otomotif Sudah Tahu Belum, Inilah Alasan Mesin Mobil Matik Wajib Dipanaskan Dulu Sebelum Digunakan

Rabu 22-05-2024,20:31 WIB
Reporter : Reza Alfis Syahfar
Editor : Ferly Saputra

BACA JUGA:Rugi Baru tau, Begini Cara Membuat Es Batu yang Bening dan Tidak Gampang Cair

BACA JUGA:Resep Kue Karamel Lemon Pandan: Sensasi Rasa Manis Asam yang Memikat

Meskipun penting untuk memanaskan mesin sebelum digunakan, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan agar tidak mengakibatkan kerusakan atau masalah lain pada mesin. 

Pastikan untuk tidak meninggalkan mesin mobil matik terlalu lama dalam kondisi stationer tanpa bergerak. 

Hal ini dapat menyebabkan penumpukan panas yang berlebihan di dalam mesin dan dapat merusak komponen-komponen tertentu.

Selain itu, pastikan untuk tidak mempercepat proses pemanasan dengan menginjak gas secara berlebihan. 

Ini hanya akan meningkatkan konsumsi bahan bakar dan tidak efektif. Biarkan mesin memanas secara alami dengan kecepatan stationer yang stabil.*

Kategori :