BACA JUGA:5 Jenis Makanan yang Tidak Boleh Dicampur Dengan Susu, Mulai dari Telur hingga Daging
6. Masukan kacang panjang dan masak hingga setengah matang.
7. Selanjutnya tambahkan labu siam dan aduk hingga tercampur merata.
8. Kemudian masukan santan, kaldu bubuk, gula pasir, dan garam sesuai selera. Masak hingga matang dan bumbu meresap.
9. Angkat dan gulai labu siam siap di sajikan.
Selamat mencoba.*