Brunie Darussalam yang juga merupakan salah satu negara yang masih di huni oleh masyarakat melayu juga memiliki makanan khas lebaran yaitu Ketupat.
Ketupat di Brunie Darussalam dikenal dengan sebutan Ketupat Daun Pisang karena dibuat dengan cara di bungkus menggunakan daun pisang.
Filipina
Negara Filipina juga memiliki hidangan yang mirip dengan ketupat yaitu Puso. Makanan ini terbuat dengan daun pisang dengan bahan beras seperti ketupat.
BACA JUGA:Fakta Unik Fu Bao, Panda Imut yang Kepergiannya Membuat Duka Bagi Warga Korea Selatan
BACA JUGA:Dikenal Sebagai Perantau Ulung, Ini Alasan Laki-laki Minangkabau Tinggalkan Kampung
Thailand
Negara selanjutnya yang juga memiliki hidangan khas ketupat adalah Thailand. Ketupat Thailand berbeda dengan ketupat umumnya dimana disana terbuat dari bahan beras ketan.
Uniknya ketupat di Thailand berbentuk segitiga dan di bungkus dengan daun pisang. Ketupat di Thailand di sebut dengan Khanom Tom.
Madagaskar
Negara yang juga memiliki hidangan seperti ketupat selanjutnya adalah Madagaskar.
Madagaskar memiliki hidangan seperti ketupat yang di sebut dengan vary amin'anana.
Brazil
Brazil juga memiliki hidangan seperti ketupat yang disebut dengan Pamonha. Uniknya olahan satu ini di buat dengan menggunakan bahan dasar jagung bukan beras.
Selain itu pembungkusnya juga menggunakan daun jagung.
Itulah negara-negara yang memiliki olahan khas ketupat pada hari raya idul fitri. Semoga bermanfaat.*