• Menyebabkan kerusakan pembuluh darah
• Menyebabkan kanker
• Meningkatkan kadar kolesterol
• Kekurangan nutrisi
BACA JUGA:Zakat di Indonesia: Sebaiknya dengan Beras atau Uang ?
Lalu bagaimana cara untuk mengatasinya? Dan berapa banyak asupan karbohidrat yang di butuhkan tubuh?
Berdasarkan Kemenkes RI, setiap individu setidaknya mengonsumsi karbohidrat sekitar 350 gr hingga 390 gr bagi pria, serta 300 gr hingga 320 gr bagi wanita.
Untuk memenuhi asupan karbohidrat, kalian dapat mengonsumsi sayur-sayuran, buah-buahan dan kacang-kacangan.
Jika kalian ingin menjalankan proses diet dan aman, cobalah untuk berkonsultasi dengan dokter atau ahli medis terlebih dahulu untuk menghindari terjadi masalah kesehatan.*