Sementara itu, BABYMONSTER sendiri akan segera comeback pada tanggal 1 April mendatang. Pada Minggu (10/3), YG Entertainment merilis Teaser comeback BABYMONSTER untuk mini album mereka. Sayangnya, teaser ini sempat menuai kritik lantaran YG dianggap menggemaskan Ahyeon dibanding member lainnya
Sekedar informasi, BABYMONSTER adalah girl group terbaru YG Entertainment yang beranggotakan tujuh orang. Mereka ditetapkan untuk debut pada tahun 2023.
Teaser pertama BABYMONSTER berjudul YG NEXT MOMENT telah dirilis pada 30 Desember 2022.
Teaser tersebut menunjukkan tujuh siluet yang sejalan dengan teori netizen sebelumnya bahwa girl group YG Entertainment berikutnya akan memiliki tujuh member.*