RADARMUKOMUKO.COM – Pada saat bulan puasa semua umat muslim akan menjalankan ibadah puasa.
Selama puasa maka semua haerus menahan rasa lapar dan juga haus selama satu hari penuh.
Untuk memenuhi kebutuhan asupan nutrisi harian maka harus diperhatikan hari pemenuhan kebutuhan nutrisi tubuh hanya di lakukan pada saat sahur dan juga berbuka.
Seringkali pada saat berpuasa di siang hari tenggorokan terasa kering dan sangat haus di tambah rasa lapar yang tak terhindarkan.
Meskipun terasa haus dan lapar, seseorang tidak di bolehkan membatalkan puasa hingga terbenamnya matahari.
BACA JUGA:Ketupat, Makanan Khas Lebaran, Ini Makna dan Sejaranya
BACA JUGA:Ikut Pilkada Dewan Harus Mundur, Caleg Terpilih Tidak Wajib
Hal ini tentunya akan menggangu aktivitas dan juga ibadah tidak lancar. Lalu bagaimana cara untuk mencegah maupun mengatasi rasa haus dan lapar pada saat puasa?
Terdapat beberapa hal yang bisa di lakukan untuk mencegah dan mengatasi rasa haus pada saat berpuasa.
Berikut ini beberapa tips dan cara mencegah dan mengatasi rasa haus dan lapar pada saat puasa.
Memenuhi Kebutuhan Nutrisi dan Gizi
Cara pertama yang perlu diperhatikan adalah dengan memenuhi kebutuhan nutrisi maupun gizi.
BACA JUGA:Korban Jiwa Banjir Pesisir Selatan 3 Orang Asal Mukomuko dan Bengkulu Utara
BACA JUGA:Serentak Puasa Ramadhan 1445 Hijriah Satu Bulan Penuh Dimulai Besok
Makan dalam jumlah porsi yang banyak pada saat sahur tidak menjamin mampu mencegah rasa lapar jika yang di konsumsi tidak mengandung nutrisi dan gizi.