RADARMUKOMUKO.COM – Pendaftaran SNBT 2024 akan dibuka pada 21 Maret 2024.
Pada pendaftaran SNBT 2024 terdapat berbagai Perguruan Tinggi Negeri baik jenjang Akademik, Vokasi maupun PTKIN.
Terdapat berbagai kampus dengan tingkat keketatan yang tinggi dan ada yang sebaliknya.
Bagi kalian yang ingin lolos pasti pada seleksi SNBT 2024 kalian bisa memilih kampus dengan tingkat keketatan yang rendah salah satunya adalah Politeknik Negeri Nusa Utara.
BACA JUGA:Kembali Dana Desa Untuk 26 Desa Disalurkan, Total Sudah 38 Desa
BACA JUGA:Inilah 3 Zodiak yang Love Languagenya Quality Time, Pokoknya Harus Bareng-Bareng Terus
Politeknik Negeri Nusa Utara merupakan salah satu kampus vokasi yang menawarkan beberapa program studi.
Pada seleksi SNBT 2024 Politeknik Negeri Nusa Utara menawarkan 5 program studi yaitu 1 jenjang D4 dan 4 jenjang D3.
Berikut ini daftar lengkap jurusan dan daya tampung Politeknik Negeri Nusa Utara pada seleksi SNBT 2024.
• D4 Pelolahan dan Penyimpanan Hasil Perikanan
- Kuota SNBT 2024 : 12
- Peminat SNBT 2023 :1
• Keperawatan
- Kuota SNBT 2024 : 40
- Peminat SNBT 2023 : 1