5. Mencegah Terjadinya Penuaan Dini
Kandungan antioksidan pada jahe dapat melawan radikal bebas yang menyebabkan penuaan dini.
6. Melembabkan Kulit
Jahe dapat dimanfaatkan untuk membantu menjaga kelembaban kulit sehingga dapat mengatasi masalah kulit kering.
7. Mencegah Infeksi Kulit
Jahe juga memiliki kandungan antiseptik yang bermanfaat untuk melawan bakteri pencegah infeksi.
BACA JUGA:Tahun Ini Terakhir Honorer Boleh Dipekerjakan, Selanjutnya Nasib Mereka Begini
8. Meningkatkan Sirkulasi Darah
Jahe bermanfaat untuk meningkatkan sirkulasi darah pada wajah dengan lancar sehingga dapat membantu proses regenerasi kulit.
9. Mengatasi Masalah Kulit Sensitif
Terakhir jahe bermanfaat untuk mengatasi masalah kulit sensitif karena memiliki sifat anti inflamasi yang mencegah terjadinya kemerahan.
Itulah manfaat-manfaat jahe bagi kecantikan. Semoga bermanfaat.*