RADARMUKOMUKO.COM – Bagi kalian yang malam tahun baru menghabiskan sendiri di kos atau di tanah rantau tidak perlu galau.
Kalian dapat menghabiskan waktu pergantian malam tahun dengan beberapa kegiatan yang bermanfaat untuk pribadi.
Berikut ini beberapa kegiatan yang bagus di lakukan di malam pergantian tahun baru bagi kalian yang sendirian.
1. Maraton Film atau Drakor
Kegiatan pertama untuk menghabiskan waktu malam tahun baru adalah dengan menonton film atau drakor favorit.
Menonton sambil di temain ngemil cemilan akan membuat malam pergantian tahun baru mu anti sedih.
BACA JUGA:Duka Mendalam Atas Kepergian Aktor Lee Sun Kyun Membuat Para Pemain Drama MY MISTER Pilu dan Sedih
2. Membuat List yang Ingin di Capai
Cara kedua adalah dengan membuat daftar atau list pencapaian yang ingin di capai di tahun yang akan datang.
3. Mencoba Memasak
Memasak di malam pergantian tahun baru bukanlah kegiatan yang membosankan. Selain memberikan hidangan yang lezat juga dapat menjadi wadah meningkatkan kemampuan memasak.
4. Meditasi dan Refleksi
Meditasi atau refleksi juga dapat dilakukan untuk menghabiskan malam pergantian tahun baru.
Cara ini dapat dilakukan untuk merefleksi diri selama satu tahun yang sudah dilalui dan mempersiapkan diri untuk menyambut tahun yang akan datang.
BACA JUGA:Punya Keluhan Bibir Hitam dan Kurang Enak Dipandang? Ini Dia Cara Efektif Mengatasinya, Yuk Simak