Jangan Malas! Inilah Manfaat Rutin Menggunakan Skincare di Malam Hari

Rabu 29-11-2023,17:30 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM 1
Editor : Fitriani

2.  Mencerahkan kulit

Rutin menggunakan skincare di malam hari ternyata dapat mencerahkan kulit wajah.

Dengan menggunakan rangkaian penggunaan skincare seperti serum pelembab dan Brightening serum di malam hari dapat menghasilkan kulit wajah yang lebih cerah.

3.  Mencegah penuaan dini

Manfaat menggunakan skincare di malam hari dapat memperbaiki sel-sel kulit mati menjadi sel kulit baru.

Sehingga hal ini tentunya dapat menghindari kulit wajah kamu dari masalah penuaan serta membuat kulit tampak lebih mudah.*

Kategori :