Ingin Liburan di Tempat Bersalju dengan Biaya Murah? Rekomendasi Negara Asia Cocok Buat Wisata Musim Dingin

Kamis 16-11-2023,16:00 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM 1
Editor : Fitriani

Selain itu, danau ini ternyata berada di 748 meter di atas permukaan laut loh.

2. China

Bergeser sedikit ke kawasan China Daratan, kamu dapat mengunjungi Provinsi Yunnan di Tiongkok.

Di sana terdapat sebuah pegunungan bernama Jade Dragin Snow yang membentang sepanjang Yunnan dan menjulang tinggi di seluruh hulu sungai Yangize.

Selain itu, terdapat sebuah tempat yang wajib kamu kunjungi yaitu Glacier Park yang berada sekitar 45000 meter.

BACA JUGA:Intip Dua Tempat Wisata Yang Tawarkan Pesona Alam Indonesia yang Memukau, Dimana Sajakah Itu?

BACA JUGA:Caleg dan Pemilih Bisa Dipidana Jika Lakukan 4 Pelanggaran Ini

Selain Yunnan, kamu juga dapat berkunjung ke kota Harbin. Adapun waktu yang tepat untuk mengunjungi kota Harbin adalah bulan Januari.

Saat itu, seluruh kota akan tertutup salju, serta bangunan dan jalanan juga berubah menjadi putih.

Di bulan itu juga terdapat festival es terbesar dan kamu dapat melihat karya -karya luar biasa dan memukau yang terbuat dari es dan salju.

3. Korea Selatan

Korsel menjadi salah satu negara yang paling banyak dikunjungi oleh wisatawan mancanegara untuk berkunjung di wilayah Asia.

Di saat musim dingin, negara ini memiliki banyak sekali pemandangan yang sangat indah serta memanjakan mata.

Kamu dapat melihat keindahan kota Seoul saat dihujani salju, serta kamu dapat mengunjungi pegunungan Ulsan Rock yang memiliki enam Gunung berbatu.

4. Jepang

Tak hanya Korea Selatan, Jepang juga menjadi salah satu negara di Asia yang sangat favorit dikunjungi oleh para wisatawan.

Kategori :