Panas-panas Enaknya Minum Es Cincau Serut Gula Merah yang Manis dan Nyegerin, Ini Resepnya

Selasa 31-10-2023,17:00 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM 3
Editor : Fitriani

RADARMUKOMUKO.COM – Ketika cuaca panas memang rasanya ingin minum yang segar-segar, berbagai macam pilihan es yang bisa jadi pilihan ketika siang hari salah satunya es cincau gula merah yang manis dan melegakan.

Es cincau merupakan es yang berisi cincau serut kemudian di kombinasikan dengan kuah gula merah dan juga campuran susu, sudah bisa dibayangkan bagaimana segarnya es yang satu ini jika dinikmati di siang hari.

Jika anda ingin menikmati es cincau segar yang satu ini di rumah, anda bisa mengikuti resep yang sebelumnya sudah kami kutip dari berbagai sumber.

BACA JUGA:Cara Merebus Pisang Agar Tidak Lembek Serta Tetap Berwarna Cerah Tidak Hitam, Ternyata Hanya Lakukan Ini

BACA JUGA:Jangan Beli, Bikin Aja! Ini Dia Cara Membuat Tahu Oncom Sendiri di Rumah dengan Bahan-Bahan Sederhana!

Langsung saja, begini cara membuat es cincau serut gula merah yang manis dan nyegerin:

Bahan-bahan:

•  1 blok cincau hitam

•  1000 ml susu cair full cream

•  200 gr gula merah

•  2 sdm gula pasir

•  1 lembar daun pandan, ikat simpul

•  350 ml air

•  Es batu secukupnya

BACA JUGA:Tempoyak, Sambal Durian Yang Menggugah Selera, Masakan Khas Suku Melayu Kegemaran Dari Negeri Seberang

Kategori :