RADARMUKOMUKO.COM – Daging ayam sudah menjadi salah satu olahan yang banyak disukai oleh semua orang.
Bahkan, saking digemarinya banyak sekali olahan makanan yang berbahan dasar daging mulai dari ayam goreng, ayam goreng krispi, ayam rebus, hingga ayam bakar.
Ayam bakar merupakan satu diantara olahan daging yang paling banyak diminati oleh siapapun.
Ayam bakar merupakan salah satu jenis olahan daging ayam dimana proses memasaknya dengan cara dibakar.
Nah, buat kamu yang ingin mencoba olahan daging ayam yang satu ini, berikut adalah rekomendasi resep ayam bakar, dijamin anti gosong yang resepnya sudah kami rangkum dari berbagai sumber.
Bahan :
• 800 gram ayam utuh, potong menjadi 4 bagian
• 4 lembar daun salam
• 2 buah batang serai, memarkan
• 20 g asam jawa, larutkan dengan 3 sdm air panas
• 500 ml santan
• 2 sdm minyak goreng
Bumbu halus :