BACA JUGA:Kamu Merasa Gendut, Ini Dia Cara Mengukur Berat Badan Yang Ideal
Camilan ini terbuat dari bahan dasar kedelai, gandum utuh, serta biji-bijian yang bagus dikonsumsi saat diet.
Soyjoy sangat cocok dimakan ketika sudah merasa lapar namun belum masuk waktu jam makan siang karena satu bungkus soyjoy yang tinggi akan serat namun rendah kalori.
• Fibtar
Camilan yang satu ini hampir mirip dengan Soyjoy, hanya saja bentuknya yang bar atau batangan.
Fitbar memiliki kandungan kaya akan serat dan rendah kalori.
Sembilan yang satu ini sangat cocok dimakan untuk menunda lapar karena dalam satu bungkus fitbar mengandung sekitar 90 kkal saja sehingga aman dikonsumsi saat diet.*
Artikel ini sudah tayang di Radar Pekalongan dengan judul “Pengen Ngemil Tapi lagi Diet? Snack Camilan Rendah Kalori di Minimarket Ini Bisa Jadi Pilihan yang enak”