Salah satu daya tarik Pulau Kelapa yang di tunggu-tunggu wisatawan akan menyaksikan ikan lumba-lumba.
Wisatawan dapat melihat lumba-lumba di saat menyewa perahu menuju Pulau Kelapa.
Jadi tunggu apalagi untuk melihat dan berinteraksi dengan ikan lumba-lumba di alam bebas langsung.
Tetap semangat.*
Artikel ini telah tayang di medialampung.disway.id dengan judul “Keberadaan Lumba-lumba Menjadi Salah Satu Daya Tarik Wisata Pulau Kelapa Teluk Kilauan”