Beredar Soal Munculnya Tanda ‘X’ di Status WhatsApp, Apa Artinya?

Rabu 06-09-2023,18:28 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM 1
Editor : Fitriani

Nah, tanda tersebut kemudian diperbarui, bukan lagi bertulisan ‘(jumlah) tayangan’ melainkan jumlah dengan status WhatsApp sekarang ditandai dengan tulisan ‘(jumlah) x dilihat’.

Artinya, tanda kali pada status WhatsApp tersebut pada dasarnya sama seperti tanda yang lama.

Hanya saja tanda tersebut berubah menjadi simbol dan bukan tulisan lagi.*

Kategori :

Terpopuler