7 Suku Pendatang Dari Berbagai Negari Yang Sudah Menjadi Warga Indonesia Asli

Rabu 16-08-2023,18:00 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM
Editor : Amris

RADARMUKOMUKO.COM – Disebut sebagai suku pendatang di Indonesia, walau sudah ada sejak ratusan tahun lalu. Suku-suku ini berasal dari berbagai negara di dunia.

Bahkan diantaranya turut berperan dalam melawan penjajah yang datang ke wilayah Indonesia sebelum merdeka. 

BACA JUGA:30 Suku Bangsa di Pulau Sulawesi, Perantau Hebat Hingga Petarung Hebat

Disebut pendatang, karena mereka merupakan warga keturunan dari berbagai suku negara yang datang ke Indonesia dan menetap menjadi masyarakat Indonesia.

Kehadiran suku pendatang ini sendiri didasari beberapa hal, mudali dari saat penjajahan, berinvestasi hingga menyebar agama.

Berikut diantara suku-suku pendatang yang paling signigikan di Indonesia dilansir dari wikipedia:

Arab

Secara historis, kedatangan bangsa Arab di Indonesia untuk menyebarkan agama Islam. 

Banyak yang berasimilasi dengan etnis lokal seperti Betawi, Melayu, Aceh, Minangkabau, Jawa, dan Sunda; namun, beberapa kota di Indonesia memiliki populasi Arab yang signifikan yang melestarikan budaya dan identitas mereka, disebut dengan 'Kampung Arab'. 

BACA JUGA:Waduh! Suku Aborigen Australia, Wanita Memotong Hidung Mereka dengan Ini, Sebagai Tanda Setia

Daerah ini tersebar di seluruh kota-kota di Indonesia, jumlah yang signifikan dapat ditemukan di Banda Aceh, Padang, Medan, Jakarta, Banten, Bogor, Semarang, Surabaya, Gresik, Banyuwangi, dan banyak kota-kota pesisir lainnya di Indonesia.

India

Orang India juga sudah menetap di Indonesia (utamanya Tamil dan Punjabi); namun, tidak sebesar orang Tionghoa dan Arab. 

BACA JUGA:Tradisi Unik Culik Istri Orang, Banyak Pria Suku Wodaabe Tidak Rela Hingga Menolak Festival Gerewol

Terkonsentrasi di pusat-pusat kota dengan jumlah yang signifikan, seperti Pasar Baru di Jakarta dan Kampung Keling (sekarang Kampung Madras) di Medan. Daerah signifikan India ini dinamakan 'Little India' .

Kategori :