Meski begitu, mereka berharap dengan adanya nama tersebut, tidak hanya menggambarkan kecantikan fisik dari sang anak saja, melainkan juga kecantikan perilaku dan moral.
“Kalau digabung semua, artinya anak kita cantik tidak hanya di wajah saja, tetapi juga cantik perilakunya,” Terang Sugiri.*
Sumber : beritajatim.com & bisnis.com