Daun pandan juga dapat di gunakan sebagai obat untuk meredakan sakit kepala. Kandungan analgesik dapat mengatasi sakit kepala serta rasa nyeri.
Mencegah Batu Ginjal
Manfaat daun pandan selanjutnya adalah dapat mencegah terjadinya penyakit batu ginjal sebab daun pandan mampu membersihkan saluran kemih.
Mengobati Luka Bakar
Daun pandan juga dapat di jadikan sebagai obat untuk mengobati luka bakar pada tubuh.
Menjaga Kesehatan Mata
Kandungan vitamin A pada daun pandan bermanfaat untuk menjaga kesehatan mata serta dapat mencegah terjadinya kebutaan akibat degenerasi makula.
Mengatasi Rambut Rontok
Bagi kalian yang mengalami kerontokan rambut, daun pandan juga dapat di manfaatkan untuk mengatasinya.
Itulah beberapa manfaat daun pandan bagi kesehatan tubuh. Semoga bermanfaat.*
Artikel ini sudah terbit di faperta.umsu.ac.id dengan judul “12 Manfaat Daun Pandan Untuk Kesehatan”