Orang tua harus juga memengatahui sarana dan prasarana yang tersedia di pondok pesantren. Mulai dari keperluan pendidikan hingga keperluan sehari-hari.
4. Ada Kajian Kitab Kuning
Hal yang tak kalah penting yang perlu di perhatikan orang tua sebelum memilih pondok pesantren bagi anak adalah dengan memastikan bahwa adanya kajiabkitab kuning di dalam pondok pesantren.
Kitab kuning ini berisikan berbagai ilmu berkaitan dengan fikih, akidah akhlak, tasawuf, hukum islam dan tafsir. Pondok pesantren yang memiliki kajian kitab kuning maka segala pembelajaran yang di terapkan di pondok pesantren dapat di pastikan sesuai dengan syariat islam.
5. Pondok Pesantren Bersifat Inklusif (Terbuka)
Terakhir yang perlu di perhatikan adalah pondok pesantren harus bersifat inklusif atau terbuka. Artinya tidak ada larangan orang tua ketika berkunjung ke pondok pesantren.*
Artikel ini sudah terbit di popmama.com dengan judul “Tips Memilih Pondok Pesantren yang Aman Menurut Kementerian Agama”