Jurusan selanjutnya adalah Jurusan Keperawatan. Sekarang ini tenaga kesehatan sangatlah di butuhkan oleh berbagai instansi kesehatan seperti Dinas Kesehatan, Rumah Sakit, dan lainnya.
Akuntansi
Seorang Akuntan sangatlah dibutuhkan oleh para perusahaan untuk menjaga dan mengolah keuangan.
Marketing
Jurusan yang tak kalah keren dan memiliki potensi kerja bagus juga adalah Marketing. Hal ini sangat di butuhkan dalam hal merancang dan membuat strategi pemasaran produk suatu perusahaan.
Psikologi
Terakhir adalah jurusan Psikologi. Jurusan yang tak hanya keren, Psikologi juga sangat di butuhkan di zaman sekarang, terutama di bidang kesehatan mental.
Para lulusan Psikologi dapat bekerja menjadi seorang konsultan, atau HRD di suatu perusahaan.
Itulah deretan jurusan keren yang juga banyak dibutuhkan di dunia kerja. Semoga bermanfaat.*
Artikel ini sudah terbit di ayojakarta.comdengan judul “Ini Dia 6 Jurusan Kece yang Paling Banyak Dicari di Dunia Kerja!”