Dengan begitu kamu harus mengeluarkan uang lebih banyak untuk membeli minum atau makanan atau bahkan biaya transportasi lainnya untuk dapat sampai ke tujuan tempat liburan.
- Jangan pergi liburan saat musim liburan tiba
Memilih tanggal liburan sangat penting dilakukan untuk dapat mensukseskan liburan yang hemat.
Usahakan untuk tidak berangkat liburan saat musim liburan tiba terlebih saat momen libur panjang.
Hal tersebut dikarenakan sehala harga mulai dari transportasi, tiket masuk, hingga kuliner bisa melambung tinggi.
Maka dari itu, usahakan untuk berlibur di hari hari biasa atau saat semua harga tergolong normal.
BACA JUGA:Mengenal Suku Kombai, Suku Terakhir Zaman Batu
Apabila kamu ingin berlibur dalam jangka yang panjang, kamu dapat mengambil cuti pada saat weekday yang dapat menekan pengeluaran.
- Cari dan manfaatkan penawaran promo liburan
Salah satu cara yang paling efektif untuk dapat menghemat uang saat liburan adalah dengan mencari promosi untuk hiburan.
Seperti yang kita ketahui, banyak sekali promosi yang ditawarkan baik itu tiket transportasi, makanan, hungga penginapan.
Promote tersebut bisa kamu dapatkan di berbagai aplikasi di zaman modern ini.
maka dari itu, rajin rajin lah mencari informasi seputar promosi yang sekiranya pas dengan kebutuhan kamu.*