Hobi Petualang, Ini 10 Goa Ekstrem di Indonesia yang Cocok Dikunjungi

Kamis 15-06-2023,23:00 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM 1
Editor : Ibnu Rusdi

Tak hanya itu, Kawasan Gunung Kidul juga memiliki wisata goa lain yang tak kalah indah yaitu Goa Cokro. Goa ini memiliki ornamen yang membentuk tirai dan mirip seperti keris. Goa ini memiliki kedalam mencapai 18 M.

4. Goa Gong

Goa selanjutnya berlokasi di Pacitan, Jawa Timur. Goa ini memiliki keunikan karena mengeluarkan suara seperti gong ketika stalakmit dan stalagmit di pukul.

5. Goa Beloyot

Bagi para petualang sejati, Goa Beloyot sangat cocok untuk di kunjungi. Di dalam Goa Beloyot wisatawan akan di suguhkan dengan peninggalan sejarah seperti lukisan.

BACA JUGA:Kota Jambi Bius Pengunjung dengan Wisata Malam, Bisa Bikin Ketagihan

Goa Beloyot berlokasi di Kampung Merabu Berau, Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim). Goa ini sudah ada sejak 10.000 tahun yang lalu.

6. Goa Pangkep

Goa selanjutnya berlokasi di Sulawei Selatan tepatnya di Kabupaten Maros hingga Kabupaten Pangkel, di Sulawesi Selatan (Sulsel). Yaitu Goa Pangkep. Dalam goa ini kalian akan melihat lukisan kuno dan peralatan makanan zaman dulu.

7. Goa Batu Cermin

Goa Batu Cermin berlokasi di Desa Batu Cermin, Manggarai Barat, Flores Nusa Tenggara Timur (NTT). Dalam goa ini terdapat banyak fosil seperti penyu, kura-kura dan berbagai jenis ikan lainnya.

8. Goa Londa

Goa selanjutnya adalah Goa Loma yang berada di Toraja Utara Sulawesi Selatan (Sulsel). Di dalam goa ini pengunjung akan melihat peti-peti jenazah dan tulang belulang manusia yang di makamkan di dinding goa.

BACA JUGA:Mengenal 6 Tempat di Dunia yang Keindahannya bak Surga Dunia

9. Goa Ergendang

Goa yang ekstrim selanjutnya adalah Goa Ergendang yang berlokasi di Kecamatan Sinembah Tanjung Muda Hilir, Deli Serdang, Sumatera Utara. Terdapat kolam pemandian air panas di tengah goa.

Kategori :