30 Suku Asli Pulau Sulawesi, Diantaranya Dijuluki Manusia Laut Hingga Berjiwa Menaklukkan

Senin 12-06-2023,15:46 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM
Editor : Amris

 

14. Suku Kaili

Suku Kaili mendiami wilayah Kabupaten Donggala, Kabupaten Sigi, dan Kota Palu. Selain itu, mereka juga menempati wilayah pantai timur Sulawesi Tengah, seperti Kabupaten Parigi-Moutong, Tojo Una-Una dan Kabupaten Poso.

Mengutip laman Unkris, Suku Kaili biasa disebut dengan panggilan To Kaili yang bermakna orang Kaili. Mata pencaharian orang Kaili adalah bercocok tanam di sawah, di ladang dan menanam kelapa.

 

15. Suku Gorontalo

Suku Gorontalo atau sering disebut juga Hulontalo merupakan suku yang hidup di provinsi Gorontalo, di bagian utara Sulawesi.

Sebagai masyarakat yang mayoritas beragama Islam, suku Gorontalo bermata pencaharian sebagai petani dan nelayan.

BACA JUGA:9 Suku Asli Bali dan Nusa Tenggara, Terkenal dengan Wisata dan Wanitanya Cantik Mempesona

16. Suku Massenrempulu

Suku Massenrempulu merupakan suku bangsa di Sulawesi Selatan yang merupakan gabungan dari tiga suku di Enrekang, yaitu Suku Duri, Suku Enrekang, dan Suku Maiwa.

 

17. Suku Konjo Pegunungan

Suku ini mendiami wilayah pegunungan di kecamatan Tinggi Moncong di Kabupaten Gowa dan Sinjai serta berpusat di Malino dan Kalimporo/Jannaya.

 

18. Suku Konjo Pesisir/Kajang

Kategori :

Terpopuler