Ingin Menurunkan Berat Badan Pasca Lebaran? Berikut adalah Resep Jus Detoks untuk Diet

Rabu 03-05-2023,13:01 WIB
Reporter : Team Radar Mukomuko
Editor : Team Radar Mukomuko

RADARMUKOMUKO.COM - Sebagian orang saat ini pasti sedang bingung tentang bagaimana mereka harus menurunkan berat badan setelah berat badan naik sehabis lebaran.

Bagi kamu yang termasuk dalam orang-orang yang bingung bagaimana caranya menurunkan berat badan, kamu tidak perlu khawatir karena kamu bisa meninum jus jus yang dapat membantu menurunkan berat badan kamu.

BACA JUGA:Enggano - Bengkulu Dihentak Gempa, Berikut Penjelasan BMKG

Terdapat banyak sekali jus sayur dan buah yang dapat kamu pilih untuk membantu menurunkan berat badan. Tak hanya itu, beberapa jus ini juga dapat melangsingkan tubuh dan juga membantu sistem kekebalan tubuh.

Melansir dari buruh sumber, berikut adalah resep jus detoks yang bisa kamu buat sendiri di rumah untuk dikonsumsi dalam rangka menurunkan berat badan

Cara membuat Jus Pink Banana

Salah satu jus yang bisa kamu pilih untuk kamu konsumsi dalam rangka menurunkan berat badan adalah Jus Pink Banana.

Jus ini memiliki manfaat buat kamu yang menjalankan diet dan dapat mengusir rasa lapar dengan kalau rendah lebih lama.

Berikut adalah cara membuatnya :

Bahan :

• Satu buah pisang Ambon

• 10 buah strawberry

• 100 ml air es

BACA JUGA:Gubernur dan Bupati Hadiri Ekspose Perubahan RTRW Provinsi Bengkulu

Cara Membuat :

Kategori :