MUKOMUKO, radarmukomuko.com – Ratusan hektare (ha) lahan sawah di kawasan Kecamatan XIV Koto, Kabupaten Mukomuko, Provinsi Bengkulu terdampak musim panas beberapa bulan terakhir. Akibatnya, sejumlah lahan sawah yang sudah ditanami padi, mengalami kekeringan.
‘’Kekeringan ini terjadi khususnya di areal lahan sawah areal irigasi sayap kiri. Hemat kita tak kurang dari 200 hektare lahan sawah milik petani yang sudah ditanami padi, mengalami kekeringan,’’ ungkap Yance Asko Mandala, petani Dusun Baru Pelokan ketika dihubungi, Jum’at (08/04) sore.
Ratusan Hektare Sawah di Mukomuko Kekeringan
Jumat 08-04-2022,17:32 WIB
Editor : Radar Mukomuko
Kategori :