Makanan Manis Kesukaan Doraemon, Ini Resep Dorayaki Coklat Keju yang Nikmat dan Mudah di Buat Sendiri di Rumah

Makanan Manis Kesukaan Doraemon, Ini Resep Dorayaki Coklat Keju yang Nikmat dan Mudah di Buat Sendiri di Rumah

Makanan Manis Kesukaan Doraemon, Ini Resep Dorayaki Coklat Keju yang Nikmat dan Mudah di Buat Sendiri di Rumah--

RADARMUKOMUKO.COMDorayaki merupakan makanan yang sering kita lihat di kartoon masa kecil yaitu doraemon, makanan yang satu ini ternyata sungguhan adanya bukan sebatas kartun, Dorayaki ternaya makanan khas dari Jepang.

Dorayaki memiliki tekstur yang lembut dan mempunyai rasa yang manis di padukan dengan isian berupa coklat dan masih banyak lagi.

Membuat makanan kesukaan doraemon yang satu ini ternyata tidaklah rumit, tidak percaya?, ini resep dan cara memasaknya.

Bahan-bahan

Bahan A :

• 2 butir telur 

• 50g gula pasir 

• 10ml minyak 

• 20ml susu cair

BACA JUGA:Walau Belum Punya Mixer dan Oven Hati Tetap Bahagia, Ternyata Ini Rahasia Bikin Pukis Lembut Manis

BACA JUGA:Ternyata Segini Jumlah Takaran Air Putih yang Tepat Untuk Dikonsumsi Per Harinya

Bahan B :

• 80g terigu 

• 8g maizena 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: