Bikin Harmonis dan Langgeng! Begini Cara Menunjukan Cinta Kepada Pasangan dengan Love Languange Act of Service

Bikin Harmonis dan Langgeng! Begini Cara Menunjukan Cinta Kepada Pasangan dengan Love Languange Act of Service

Bikin Harmonis dan Langgeng! Begini Cara Menunjukan Cinta Kepada Pasangan dengan Love Languange Act of Service--Sumber Foto : Pixabay

RMONLINE.ID - Dalam spektrum bahasa cinta (love languages) yang diperkenalkan oleh Dr. Gary Chapman, "Act of Service" atau tindakan pelayanan menempati posisi unik. 

Bagi mereka yang memiliki bahasa cinta ini, tindakan nyata berbicara lebih keras daripada kata-kata. 

Memahami dan mempraktikkan Act of Service dapat secara signifikan meningkatkan kualitas hubungan, baik romantis, keluarga, maupun pertemanan.

Act of Service adalah bahasa cinta yang mengekspresikan kasih sayang melalui tindakan yang membantu atau meringankan beban orang lain. 

BACA JUGA:Sederhana! Begini Cara Membuat Nasi Dagong, Makanan Nusantara yang Nikmat

BACA JUGA:Makanan Tradisional Indonesia! Begini Resep dan Cara Membuat Gabing

Bagi penerima bahasa cinta ini, bantuan praktis dan perhatian dalam bentuk tindakan adalah bukti nyata dari cinta dan kepedulian.

Berikut ini cara memberikan cinta melalui act of service kepada pasangan.

1. Perhatikan Kebutuhan Pasangan 

Amati apa yang sering dikeluhkan atau yang sering menjadi beban pasangan Anda.

Dengarkan dengan seksama ketika mereka menyebutkan tugas-tugas yang menumpuk atau hal-hal yang ingin mereka lakukan tapi tidak punya waktu.

2. Lakukan Tugas Tanpa Diminta 

Kejutan pasangan dengan menyelesaikan tugas-tugas rumah tangga sebelum mereka sempat memintanya. Misalnya, mencuci piring, menyetrika baju, atau membersihkan rumah tanpa diminta.

BACA JUGA:Masih Malas Berliterasi? Begini Tips dan Trik Memulai dan Meningkatkan Literasi

BACA JUGA:Tanaman yang Jarang Diketahui Satu Ini Punya Banyak Manfaat Lhoo! Inilah Manfaat Biji Buah Kebiul

3. Bantu Meringankan Beban Pekerjaan 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: