Resep dan Cara Membuat Mie Lendir Kuah Khas Kepulauan Riau yang Lezat
Resep dan Cara Membuat Mie Lendir Kuah Khas Kepulauan Riau yang Lezat-Ilustrasi-Berbagai Sumber
RMONLINE.ID - Mie lendir merupakan salah satu makanan khas Kepulauan Riau yang memiliki rasa yang nikmat.
Mie lendir sendiri biasanya di jual oleh warung-warung makanan di daerah Kepualaun Riau.
Pada ulasan kali ini akan dibagikan resep dan cara membuat mie lendir kuah yang tentunya akan bikin kalian ketagihan.
BACA JUGA:Bupati: Judi Online Berasal Dari Game, Maka Saya Larang Dari Awal
BACA JUGA:Sidak Gas Elpiji 3 Kilo di Mukomuko, Tim: Stok Gas Aman
Simak ulasan berikut ini! Inilah resep dan cara membuat mie lendir.
Bahan-bahan :
• Mie kuning
• Tauge
• Cabe merah
• Bawang merah
• Bawang putih
• Kacang tanah
• Uji jalar
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: