Tes Kejujuran Teman Chat, Ini Cara Pantau Posisi Lewat WhatsApp

Tes Kejujuran Teman Chat, Ini Cara Pantau Posisi Lewat WhatsApp

Tes Kejujuran Teman Chat, Ini Cara Pantau Posisi Lewat WhatsApp-Ilustrasi-Berbagai Sumber

RMONLINE.ID - Mungkin kamu ingin memastikan lokasi seseorang teman chat WhatsApp (WA), karena sering terjadi ketidak jujuran teman dalam menyampaikan posisinya di chat.

Kadang posisi yang disampaikan dalam pesan WA hanya sekedar untuk menyenangkan atau mengelabui saja.

Apalagi bagi pasangan, mungkin perlu mengetahui dimana posisi pacar, istri atau suami saat tertentu atau dia berbohong atau tidak. Takunya ada yang selingkuh.

Mengenai cara pantau lokasi seseorang dari jarak jauh melalui WhatsApp bisa disimak dalam konten ini.

Trik ini bisa dipakai saat sedang janjian dengan seseorang sehingga bisa mengetahui lokasi pastinya seperti melalui jalan mana dan singgah ke mana saja.

BACA JUGA:Jangan Dibuang, Inilah Manfaat Biji Buah Delima Bagi Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Tanpa Disadari! Inilah Kebiasaan yang Menyebabkan Proses Penuaan

Caranya pun sangat mudah dan tidak perlu mengunduh aplikasi tambahan karena di WhatsApp resmi sudah tersedia fitur ini.

Bagi kamu yang sedang janjian dengan seseorang akan terlihat orang tersebut sudah di jalan atau hanya berucap OTW tetapi aslinya masih di rumah.

Nama fitur ini adalah ‘Lokasi terkini’ yang memungkinkan seseorang untuk bisa melacak lokasi seseorang secara realtime.

Sehingga selama waktu yang telah ditentukan akan terlihat ke mana saja dan lokasi terbarunya akan ditampilkan.

Sebenarnya fitur ini sama seperti fitur shareloc di WhatsApp, yang membedakannya adalah fitur ‘Lokasi terkini’ memungkinkan penerima chat bisa mengetahui lokasi terkini secara realtime.

Meski demikian semua kendali ada pada pengirim yang membagikan lokasi, yakni bisa memilih durasi atau lama membagikan lokasi terkini dan memungkinkan untuk berhenti berbagi lokasi terkini kapan saja.

Berikut ini cara pantau lokasi seseorang dari jarak jauh melalui WhatsApp seperti dilansir dari laman Faq WhatsApp.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: