4 Pengaruh TikTok Terhadap Kesehatan Mental Para Generasi Z Menurut Peneliti

4 Pengaruh TikTok Terhadap Kesehatan Mental Para Generasi Z Menurut Peneliti

4 Pengaruh TikTok Terhadap Kesehatan Mental Para Generasi Z Menurut Peneliti-Ilustrasi-Berbagai Sumber

RMONLINE.ID - TikTok, siapa yang nggak kenal aplikasi yang satu ini? Dari video dance, lip-sync, hingga konten edukatif, 

TikTok telah menjadi bagian dari kehidupan sehari-hari, terutama bagi generasi Z. Meski seru dan menghibur, ternyata TikTok juga punya pengaruh terhadap kesehatan mental

Berikut empat pengaruh TikTok terhadap kesehatan mental generasi Z menurut para peneliti.

1. Stres dan Kecemasan Akibat FOMO (Fear of Missing Out)

Salah satu efek yang sering dibicarakan adalah FOMO atau takut ketinggalan. Generasi Z yang aktif di TikTok sering merasa harus terus mengikuti tren terbaru dan selalu update dengan konten viral. 

BACA JUGA:Inilah Manfaat Daun Meniran Bagi Kesehatan Tubuh, Baik Untuk Kulit

BACA JUGA:Jangan Sepelekan Tanda-tanda Ini, Inilah Tanda-tanda Kulit Terpapar Merkuri Bikin Kulit Rusak

Rasa takut ketinggalan ini bisa memicu stres dan kecemasan. Penelitian menunjukkan bahwa semakin sering seseorang menggunakan media sosial, semakin besar kemungkinan mereka mengalami FOMO. 

Akibatnya, mereka jadi merasa tertekan untuk selalu hadir dan aktif di platform tersebut.

2. Penurunan Kualitas Tidur

TikTok memang seru, tapi seringkali membuat kita lupa waktu. Berapa kali kamu bilang "cuma nonton satu video lagi" tapi ujung-ujungnya malah sampai larut malam? Nah, kebiasaan ini bisa mengganggu pola tidur. 

Penelitian menunjukkan bahwa penggunaan media sosial sebelum tidur bisa mengurangi kualitas tidur dan memperpanjang waktu yang dibutuhkan untuk tertidur. 

BACA JUGA:Ampuh Hilangkan Ketombe di Kepala, Inilah Membuat Ramuan Alami Daun Pepaya

BACA JUGA:Berapa Lama Kita Perlu Berjalan Kaki Setiap Hari? Berikut Penjelasannya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: