Cuma Modal Singkong Udah Bisa Bikin Olahan yang Nikmat, Inilah Resep Kasuami Makanan Khas Sulawesi Tenggara

Cuma Modal Singkong Udah Bisa Bikin Olahan yang Nikmat, Inilah Resep Kasuami Makanan Khas Sulawesi Tenggara

Cuma Modal Singkong Udah Bisa Bikin Olahan yang Nikmat, Inilah Resep Kasuami Makanan Khas Sulawesi Tenggara-Ilustrasi-Berbagai Sumber

RMONLINE.ID - Di Sulawesi Tenggara, terdapat sebuah makanan tradisional yang menjadi kebanggaan masyarakat setempat, yaitu kasuami. Makanan ini terbuat dari bahan dasar ubi kayu yang diolah dengan cara yang unik dan menghasilkan cita rasa yang lezat.

Kasuami merupakan makanan pokok yang telah ada sejak zaman dahulu dan diwariskan secara turun-temurun oleh masyarakat Sulawesi Tenggara. 

Meskipun terbuat dari bahan sederhana, kasuami memiliki proses pengolahan yang cukup rumit dan membutuhkan ketelatenan serta keterampilan khusus.

BACA JUGA:Dua Bahan Dapur Sederhana Ini Bisa Mengubah Lap Dapur Anda yang Berminyak Menjadi Bersih dan Wangi

BACA JUGA:Anda Pecinta Daging? Ini 9 Rekomendasi Minuman Penyegar yang Membantu Pencernaan

Kasuami biasanya disajikan dengan berbagai macam lauk-pauk seperti ikan goreng, sayur-sayuran, atau sambal-sambal khas daerah setempat. 

Selain itu, kasuami juga sering dijadikan sebagai makanan pengganti nasi atau dikombinasikan dengan nasi untuk menambah cita rasa.

Cara membuat olahan kasuami terbilang sederhana dan hanya menggunakan bahan yang mudah di dapatkan.

Berikut ini resep dan cara membuat kasuami.

Bahan-bahan :

• Singkong

• Garam

BACA JUGA:Yuk Cobain Resep Donat Jadul yang Empuk dan Mengembang Tanpa Ragi? Resep Sederhana yang Menggugah Selera

BACA JUGA:Apakah Starlink Memang Lebih Unggul dari Provider Lokal? Simak 5 Keunggulannya Disini

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: