Resep dan Cara Mudah Membuat Kimbab, Makanan Khas Korea yang Cocok untuk Lidah Indonesia

Resep dan Cara Mudah Membuat Kimbab, Makanan Khas Korea yang Cocok untuk Lidah Indonesia

Resep dan Cara Mudah Membuat Kimbab, Makanan Khas Korea yang Cocok untuk Lidah Indonesia -Ilustrasi-Berbagai Sumber

• Sosis

• Chiken

• Sushi

• Biji wijen

• Beras

• Minyak wijen

BACA JUGA:Menjadi Trending di Kalangan Wanita! Inilah Dampak Bahaya Akibat Sulam Bedak

BACA JUGA:Tanda Kamu Orang yang Hidup Bahagia Meski Tidak Seperti Ekspektasi

Cara Membuat :

1. Pertama cuci terlebih dahulu beras ketan kemudian rendam sekitar 30 menit.

2. Kemudian campurkan beras ketan dan beras biasa kemudian masak hingga matang.

3. Setelah itu kocok telur dan menjadi telur gulung.

4. Kemudian potong-potong wortel.  Rebus bersama bayam dan kemudian angkat dan tiriskan.

5. Potong-potong sosis dan juga telur dadar. 

6. Lalu ketika nasi matang ambil nasi dan campurkan dengan cuka sushi, dan minyak wijen secukupnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: