Kenali Gejala-gejala Mata Lelah dan Cara Mengatasinya Agar Tidak Semakin Parah
Kenali Gejala-gejala Mata Lelah dan Cara Mengatasinya Agar Tidak Semakin Parah-Ilustrasi-Berbagai Sumber
RADARMUKOMUKO.COM – Mata merupakan salah satu alat indra yang berfungsi sebagai penglihatan.
Pentingnya fungsi mata menjadi hal yang sangat penting untuk beraktivitas sehari-hari.
Ketika mengalami masalah pada mata maka dapat mengganggu aktivitas, salah satu problem yang sering terjadi pada mata adalah mata lelah.
Mata lelah merupakan kondisi dimana mata mengalami kelelahan karena tidak memiliki waktu untuk beristirahat.
Terdapat banyak sekali penyebab mata lelah diantaranya penggunaan gadget yang terlalu lama, membaca buku terlalu lama, dan masih banyak lagi.
BACA JUGA:Enam Sajian Penyejuk yang Juga Pembasmi Kolesterol Jahat: Langkah Alami Menuju Hidup Sehat
BACA JUGA:Manfaat Tersembunyi Dari Tomat yang Jarang Diketahui, Simak Penjelasannya Berikut
Mata lelah memiliki berbagai gejala yang dialami oleh penderitanya. Berikut ini berbagai gejala yang di alami ketika mata mengalami kelelahan.
• Mata terasa sakit
• Mata terasa berkedut
• Mata merah
• Pusing
• Mengantuk
• Sensitif terhadap cahaya
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: